Kwetiau Basah
Sebelum kita membuat resep yang satu ini, disini kami memberikan ulasan tentang perhatian ibu terhadap keluarganya. Masakan kwetiu basah adalah masakan yang sederhana dan tidak terlalu susah untuk membuat masakan tersebut, cukup anda menyiapkan baik dari bahan-bahan masakan yang sudah di tentukan dibawah ini nantinya.
Masakan adalah salah satu faktor kehidupan bagi yang berumah tangga, baik dari kita membuatkan, menyajikan, dan kepuasan untuk keluarga kita. Sungguh hal itu menjadi salah satu faktor pendukung dalam berumah tangga. Banyak cara kita
membahagiakan keluarga kita untuk selalu bersama, baik dirumah maupun diluar rumah, siapa lagi kalau bukan kita yang memperhatikan keluarga kita, maka dengan cara inilah kita bisa memberikan yang terbaik buat keluarga kita. Masakan sehat ialah masakan yang diolah oleh ibu yang sehat, sehingga kita bisa memberikan yang terbaik untuk keluarga kita. Nah, jika ibu-ibu pengen yang terbaik buat keluarganya, kenapa harus orang lain yang membuat masakan, ya tentunya kitalah yang seharusnya membuat masakan dalam keseharian. Terkadang dalam keseharian bagi ibu-ibu tentunya harus memikirkan resep masakan buat keluarganya, ada rasa kebosanan dalam menjadi ibu rumah tangga, sebenarnya jika itu memang menjadi beban terhadap ibu-ibu, tentunya akan menjadi masalah bagi ibu-ibu tentunya, namun jika suatu pekerjaan dilandasi dengan niat yang baik, menjadi motivasi yang baik, bahkan menajdi sarana ibadah buat ibu-ibu melalui kelurganya, maka rasa kebosanan dan kesukaran tidak ada lagi dalam menghadapi suatu pekerjaan yang mulia. Sungguh banyak tempat menuju ridhoTuhan dalam berbagai aktiftas, salah satunya memberikan yang terbaik buat suami,anak-anak dan lingkungkan disekitar kita. Mari kita perhatikan keluarga kita dengan niat yang baik. Semoga para ibu-ibu rumah tangga tambah pengetahuanya dalam menjalani kehidupan berumah tangga. Inilah ulasan sebelum kita membuat masakan kwetiau basah, selamat mecoba resep masakan yang sudah kami tulis sebagai pandoman untuk membuat masakan kwaetiau basah dibawah ini:
Sediakan 400 kwetiau basah
Bahan-bahan:
1.
Udang 150 gram, buang kulitnya selain buntutnya
2.
Bakso ikan 4 buah, dipotong
3.
Merica bubuk ¼ sdt
4.
Jamur merang 70 gram, belah
6.
Cabai merah kerinting 4 buah, cincang halus
7.
Serai 1 batang, diiri-iris
8.
Taoge 100 gram, bersihkan
9.
Daun jeruk 2 lembar, cincang halus
10. Ebi ½ sdm, seduh, memarkan, sangrai dan
haluskan
11. Kecap ikan 2 sdm
12. Garam ¼ sdt
13. Gula pasir ¼ sdt
14. Air jeruk nipis 1 sdt
15. Daun ketumbar 1 tangai
16. Minyak untuk menumis 2 sdm
Cara membuat masakan:
1.
Tumis bawang putih, cabai, serai, daun jeruk, dan ebi sampai berbau harum
2.
Masukkan udang kwetiau, kecap ikan, garam merica bubuk, gula pasir, jamur
merang, aduk hingga rata dan masak
3.
Terkhir masukan air jeruk nipis.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "KWETIAU MASAK BASAH"
Post a Comment